oleh lbhpekanbaru | Sep 13, 2023 | Siaran Pers
“Polda Kepri harus membuka akses Bantuan Hukum terhadap semua orang yang ditangkap saat Aksi Penolakan Relokasi Rempang-Galang” Hari ini (12/09/23) Tim Advokasi yg terdiri dari YLBHI-LBH Pekanbaru, LBH Mawar Saron Batam dan PBH Peradi Batam berhasil...
oleh lbhpekanbaru | Sep 11, 2023 | Siaran Pers
“Kapolresta Barelang harus menghentikan kriminalisasi terhadap 8 orang warga Rempang- Galang” Batam, 10 September 2023, Tim Advokasi Untuk Kemanusiaan Rempang yang terdiri dari Yayasan LBH Indonesia-LBH Pekanbaru, LBH Mawar Saron Batam dan PBH Peradi Batam mengecam...
oleh lbhpekanbaru | Agu 16, 2023 | Berita, Siaran Pers
Siaran Pers Sumatera Terang untuk Energi Bersih Untuk disiarkan pada 16 Agustus 2023 Jejaring Sumatera Terang untuk Energi Bersih (STuEB) gabungan 14 lembaga non-pemerintah yang berasal dari 10 provinsi di Pulau Sumatera menyampaikan dokumen masukan kebijakan (policy...
oleh lbhpekanbaru | Agu 16, 2023 | Siaran Pers
Rilis Pers Tim Advokasi Tolak Tambang Senin (14/8), Masyarakat Adat Talang Mamak yang diwakili oleh Batin Talang Piring Jaya, dengan didampingi oleh Tim Advokasi Tolak Tambang Batubara (PPMAN Region Sumatera & YLBHI-LBH Pekanbaru), hadir dalam konsultasi publik...
oleh lbhpekanbaru | Agu 15, 2023 | Berita, Publikasi, Siaran Pers
Senin, 14 Agustus 2023, YLBHI-LBH Pekanbaru ikut mengantarkan anak Atan Keok seorang Nelayan di Kel. Tebing Tinggi Okura, Pekanbaru, setelah lebih dari sebulan lamanya tidak mendapatkan kepastian terkait nasib anaknya yang tidak bisa bersekolah, sehingga kami...
oleh lbhpekanbaru | Agu 7, 2023 | Berita, Siaran Pers
Senin, 07 Agustus 2023, YLBHI-LBH Pekanbaru mendampingi Atan Keok seorang Nelayan yang tinggal di daerah terpinggir di Pekanbaru tepatnya di Kel. Tebung Tinggi Okura, untuk melaporkan adanya masalah dalam penyelengaraan Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) tingkat SMA...
oleh lbhpekanbaru | Jul 4, 2023 | Siaran Pers
Proses hukum terhadap korban kekerasan dan pengeroyokan yang mengakibatkan luka berat terhadap Rifqi Mulia Siregar selaku mahasiswa aktif yang konsisten membela hak – hak penyintas Kekerasan Seksual di FISIP UNRI pada tahun lalu telah melaporkan tindak kekerasan...
oleh lbhpekanbaru | Apr 12, 2023 | Siaran Pers
Rabu, 12 Maret 2023 YLBHI- LBH Pekanbaru kembali membuka Posko Pengaduan THR bagi pekerja/ buruh sebagai antisipasi momentum Hari Raya Idul Fitri 1444 H/2023 M. THR Keagamaan merupakan Hak bagi setiap pekerja/buruh artinya Pengusaha wajib membayarkan THR bagi...
oleh lbhpekanbaru | Okt 30, 2021 | Siaran Pers
Sabtu, 30 Oktober 2021, alumni Sekolah Energi Bersih LBH Pekanbaru menyoroti kerusakan Sungai Siak yang semakin tercemar. Sungai Siak merupakan urat nadi perekonomian, kebudayaan dan perdagangan masyarakat Riau khususnya Pekanbaru. Kedalaman Sungai Siak dulu...
oleh lbhpekanbaru | Jul 5, 2021 | Kalabahu, Publikasi, Siaran Pers
Latar Belakang Lembaga Bantuan Hukum (LBH) Pekanbaru merupakan Organisasi Non Pemerintah yang memiliki visi terwujudnya sistem hukum yang adil dan demokratis berbasiskagerakan masyarakat sipil. LBH Pekanbaru secara...
oleh lbhpekanbaru | Jun 12, 2020 | Berita, Publikasi, Siaran Pers
Pekanbaru, 12 Juni 2020— Koalisi Masyarakat Adat untuk Hutan dan Tanah memberikan keterangan terkait pembebasan Bongku oleh Lapas kelas II Bengkalis. Bongku Bin Jelodan dinyatakan bebas pada 10 Juni 2020 melaui asimilasi sesuai dengan Permenkumham No 10 tahun 2020...
oleh lbhpekanbaru | Mar 26, 2023 | Berita, Publikasi, Siaran Pers, Tak Berkategori
Senin 20 Maret 2023, tiga (3) orang terduga pelaku yang terlibat dalam kasus pengeroyokan terhadap Rifqi Siregar diperiksa di Polsek Tampan. Sebelumnya Senin (20/02), terjadi pengeroyokan yang dialami korban Rifki Siregar oleh sekelompok mahasiswa yang berjumlah...
oleh lbhpekanbaru | Mar 20, 2023 | Berita, Publikasi, Siaran Pers, Tak Berkategori
Jejaring Sumatera Terang untuk Energi Bersih (STuEB) menggelar aksi di titik Kilometer 0 Indonesia di Sabang Pulau Weh, Provinsi Nangroe Aceh Darussalam, mendesak Presiden Joko Widodo agar mematikan pembangkit listrik berbahan bakar batu bara dan beralih ke energi...